√ 5 Variasi Warna Cat Rumah Minimalis Agar Nyaman di Rumah - Duduk Paling Depan

5 Variasi Warna Cat Rumah Minimalis Agar Nyaman di Rumah



Warna merupakan keunikan tersendiri bagi yang menyukainya, banyak yang menjadikan salah satunya sebagai favorit. Semua barang bisa disesuaikan warnanya dengan warna kesukaan. 

Mungkin dalam beberapa tahun ke depan warna-warna favorit akan makin semakin sering diburu. Karena banyak orang  menginginkan rumahnya sesuai dengan warna favorit mereka. Tentu hal itu akan membuatnya nyaman di rumah. 


Apalagi di saat wabah Corona yang melanda di berbagai negara termasuk Indonesia, menerapkan warna favorit pada rumah tentu akan membuat membuat kita semakin nyaman. 

Pilihan warna cat rumah minimalis akan menjadi hal yang  disukai. Banyak yang menjadikan tampilan rumah sebagai hal paling lumrah untuk mendapatkan warna yang sesuai yang tentunya akan nyaman sebagai tempat tinggal istirahat. 

Mencoba berbagai perpaduan juga bisa kita lakukan saat ini di rumah. Apalagi sekarang musim liburan sehingga anak-anak bisa sekalian di rumah saja sambil membantu percobaan mengecat dinding agar betah tinggal di rumah. 

Adapun beberapa variasi dalam perwarnaan cat rumah minimalis yang dapat diaplikasikan di berbagai ruangan, antara lain:

1. Putih dan Hijau Pucat

Warna putih merupakan warna yang mudah di variasi  dengan berbagai macam perabotan maupun dinding, pada dasarnya setiap orang memiliki selera masing-masing dan adapula yang mudah bosan apabila warna favorit di padukan dengan perwarnaan lain.

Kemudian pada satu warna yang dapat dengan mudah  dipadukan dengan warna putih adalah hijau pucat yang dapat memberikan kesan menenangkan seperti warna yang segar layaknya tumbuhan dan rumput.

Jika diterapkan pada bagian dinding dapur, pemberian warna pada dinding bisa melihat bagaimana warna yang dipadukan kali ini sesuai yang mana dapat memberikan suasana sejuk maupun nyaman.

2. Perpaduan Warna Monokrom

Pada perpaduan warna layaknya hitam dan putih biasa dikenal dengan warna monokrom merupakan warna yang tergolong klasik yang sering dipercaya mudah di aplikasikan.

Kemudian pada salah satu variasi cat rumah yang  minimalis berupa tema monokrom yang masih saja dianggap tren pada masanya dulu hingga sekarang masih dipergunakan berupa warna hitam dan abu-abu maupun hitam dan putih.

Kombinasi yang dipercaya dikalangan umum yakni dapat menghadirkan ruangan dengan suasana  elegan. Apabila dengan perpaduan warna yang cocok bisa dipergunakan laku pilihlah kombinasi monokrom jika menginginkan suasana yang berbeda namun elegan.

3. Warna Putih dan Kombinasi Warna Merah Muda

Merah muda adalah warna yang sering disukai menampakan kesan lembut yang bisa di kombinasi warna putih. Pada umumnya suasana kalem akan banyak dibutuhkan pada ruang makan, kemudian pilih warna merah muda. Perpaduan pada kedaunya akan maksimal apabila pemilihan furnitur yang memiliki berbahan kayu agar tampak semakin natural.

4. Kombinasi Dengan 3 Warna 


Perpaduan dua warna biasanya lebih mudah namun ada juga penggemar warna yang lebih dari dua warna. Bisa mengaplikasikan dengan warna putih, biru, dan merah muda.

Berbagai pilihan denga perpaduan putih, biru, dan merah muda akan memberikan kesan yang bagus dan pada saat ini yang di jamin sangat populer.

Ada tiga karakter yang memberikan kesan lembut dan suasana cozy pada ruang keluarga.

5. Warna Coklat Pucat dan Putih

Berbagai cara untuk mempermudah perwarnaan Cat Rumah Minimalis, seringkali bermain warna akan lebih mudah menjatuhkan pilihan dengan warna coklat pucat atau biasa di sebut kream dan juga di padukan dengan warna putih.

Coklat pucat terkesan lembut bisa di aplikasi di  kamar tidur agar terlihat menenangkan. Pada kasur berwarna Coklat Pucat yang bisa menyatu dengan dinding maka akan terlihat sempurna jika disandingkan warna putih pada dinding.

Itulah beberapa pilihan warna cat rumah Asian Paints. Yang manakah favorit Kalian?

Gambar :
-AsianPaints Official Web

Get notifications from this blog